Daftar Provinsi, Kabupaten dan Kota di Indonesia Dalam Format Text

Agak aneh ya, sebelumnya nulis hal-hal yang berkaitan dengan codingan atau geek stuffs, kok tiba-tiba sekarang tertarik dengan dunia geografi.

Sebenernya ada hubungannya juga, berawal dari gw yang harus entri data-data provinsi beserta kabupaten dan kota di Indonesia. Satu-satunya acuan gw hanya dari wikipedia yang menurut gw kurang informatif dan susah buat di copy paste (harap maklum gw kan pemales).

Dikarenakan datanya banyak (ditahun 2012 ini ada 33 Provinsi dan 497 kabupaten/kota), akhirnya gw terpaksa bikin parser buat baca halaman tersebut dan menghasilkan daftar kota/kabupaten dalam bentuk text file sebagai output-nya.

Text file-nya bisa dibuka di url berikut, daftarkabupatenkota.txt. Have fun, dan semoga bisa membantu orang lain

nb. sekalian bisa buat next PR gw, bikin service buat fetch isi kabupaten+kota atau kecamatan dengan parameter nama provinsi :p

17 thoughts on “Daftar Provinsi, Kabupaten dan Kota di Indonesia Dalam Format Text”

Leave a Reply to geri Cancel Reply

Your email address will not be published.